
Tidak sengaja menginjak pedal gas
Tidak sengaja menginjak pedal gas saat parkir mungkin saja terjadi ketika Anda lelah atau kurang fokus. Tenang, All New Avanza siap sedia dengan fitur Pedal Misoperation Control yang akan memberikan peringatan suara dan secara otomatis mengurangi tenaga mesin. Fitur ini akan aktif ketika mendeteksi adanya halangan atau tembok di depan kendaraan, jadi engga perlu khawatir lagi deh!
Fitur ini akan memberikan kemanan dan kenyamanan buat pengguna Toyota. Ayo yang mau mencoba tes drive dan mencoba fitur antisipasi kalo kamu tidak sengaja menginjak pedal gas.
baca juga : avanza dp 8 jt saja
Toyota Garut menyediakan unit test car dan juga memberikan promo penawaran hang menarik bagi toyota lovers semua. Ayo yang mau tahu detail promonnya, atau sekedar ingin mengetahui promonya seperti apa, dan pengen merasakan sensasi memakai All New Avanza. Hubungi segera wiraniaga terbaik kita